Detail Berita

PENGUMUMAN LAPOR DIRI CALON PPDB BERSAMA

PENGUMUMAN LAPOR DIRI

Untuk calon peserta didik SMK Wisata Indonesia melalui jalur PPDB bersama yang sudah dinyatakan diterima diharapkan untuk melakukan lapor diri ke SMK Wisata Indonesia pada hari kamis –  jumat ( 13 – 14 Junis ) dengan membawa :
1. Bukti lapor diri online
2. FC Kartu Keluarga
3. FC Akte Kelahiran
4. FC NISN
Persyaratan diatas dikumpulkan menggunakan map plastik sesuai dengan jurusan yang didaftarkan, berikut adalah warna map plastik sesuai dengan jurusan :
1. Perhotelan =  Merah
2. Kuliner = Hijau
3. TJKT = Biru

No Comments on PENGUMUMAN LAPOR DIRI CALON PPDB BERSAMA

Leave A Comment

Popular Post

BERITA TERBARU

logo wi

SMK WISATA INDONESIA

JL. Raya Lenteng Agung / Jl. Langgar
Rt. 009/003 No. 1, Kebagusan, Ps. Minggu,
Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12520

smkwisataindonesia01@gmail.com

(021) 78830761

081231231232

Features

  • Profile
  • Kompetensi Keahlian
  • PPDB
  • Visi & Misi
  • Berita
  • Our Social Media

    Location